Aturan Baru Biaya Admin PLN di Bank Kalsel Resmi Berlaku Mulai 1 Desember 2024

 

PAMFLEAT: Pengumuman kenaikan biaya admin PLN di Bank Kalsel - Foto Dok Nett


BORNEOTREND.COM, KALSEL- Bank Kalsel memberikan informasi terbaru seputar biaya administrasi layanan PLN terhitung mulai 1 Desember 2024.

Ada pun biaya administrasi yang harus dibayarkan, baik itu mulai dari Pascabayar, Prabayar hingga Non Tagihan Listrik naik mulai dari Rp2.750 menjadi Rp3.250.

Informasi lebih lanjut dapat ditanyakan ke Kantor Cabang terdekat atau hubungi Call Center 08001122000.

Sumber: Bank Kalsel

Lebih baru Lebih lama

نموذج الاتصال